Makan Lezat Dengan Harga Hemat Di Ais Bangga Resto & Cafe Purbalingga
AIS BANGGA RESTO & CAFE ( ANEKA IGA SAPI PURBALINGGA ) merupakan resto dengan kapasitas lebih dari 500 orang yang dapat digunakan untuk acara makan, meeting, wedding, ulang tahun, arisan dan berbagai acara lainnya.
Suasana alam yang asri, view Gunung Slamet dan perbukitan serta fasilitas yang lengkap seperti : Taman Hutan Pinus, Resto, Cafe, Aula, Mini Market, Laundry Kilat, Catering, Nasi Box, Prasmanan, Mushola, Toilet, Playground, Camping Ground, Outbound Area, Homestay, Sewa Trail, Sewa Jeep, Tour & Travel, Wedding Organizer, Event Organizer
Berbagai pilihan menu lengkap :
Spesial Aneka Masakan Iga Sapi, Tempe, Tahu, Telur, Ayam, Lele, Nila, Gurameh, Cumi, Udang, Sapi, Nasi Goreng, Mie Goreng, Aneka Sayuran, Aneka Snack, Aneka Sop, Bakso, Kopi Bangga, Teh Bangga, Aneka Minuman Tradisional, Minuman Panas dan Dingin, dll.
Ais Bangga Resto & Cafe Purbalingga memiliki lokasi yang sangat strategis dekat dengan berbagai tempat wisata di Jl. Raya Serang, Krajan, Serang, Kec. Karangreja, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah ( 100 meter setelah plang pintu masuk D'LAS - Lembah Asri Serang Purbalingga )
Info dan reservasi : 0812 1239 8488